News

Wapres Ma'ruf Amin Bertolak ke NTB Buka Rakornas KMHDI

 Kamis, 30 Juni 2022, 16:55 WITA

beritalombok.com

IKUTI BERITALOMBOK.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Selepas peninjauan, Wapres beserta rombongan diagendakan menuju Hotel Prime Park, Mataram, untuk meresmikan pembukaan Rakornas XV KHMDI.

Sementara untuk hari kedua kunjungan kerja yakni Jumat 1 Juli 2022, sekitar pukul 10.00 WITA Ma'ruf akan menyerahkan bantuan sosial untuk masyarakat NTB di Kantor Dinas Sosial NTB, Selaparang, Mataram. Usai acara tersebut, Ma'ruf bertolak meninjau Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) NTB, sekaligus bersilaturahmi dengan Pengurus dan Pendiri UNU NTB.

Sebelum kembali ke Jakarta, ma'ruf juga akan melaksanakan salat Jumat di Masjid Al-Faradis terlebih dahulu yang berlokasi di Komplek Bandar Udara Internasional Lombok. (sumber: liputan6.com).

Penulis : bbn/tim

Editor : Robby


Halaman :





TERPOPULER


Hasil Polling Calon Gubernur NTB 2024

Polling Dimulai per 1 September 2022


Trending Terhangat