Wisata

Menyambut MotoGP Mandalika Belasan Spot UMKM Disiapkan

 Selasa, 08 Februari 2022, 19:35 WITA

Beritalombok.com

IKUTI BERITALOMBOK.COM LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Menurutnya sekitar 1.000 pelaku UMKM akan dilibatkan dalam 12 spot UMKM tersebut. Selain kuliner, untuk produk ekraf juga diberi ruang, untuk produk yang punya peluang pasar.

"Untuk ekraf bisa topi anyaman atau slayer, yang saat WSBK kemarin laris juga karena panas," katanya.

Nelly berharap para pelaku UMKM di Lombok dan NTB pada umumnya bisa menangkap peluang gelaran MotoGP Mandalika Maret mendatang. Persiapan 12 spot UMKM ini terus dikoordinasikan dengan stakeholders lain termasuk Dinas Perindustrian, Dinas Koperasi, dan Dinas Pariwisata.

Penulis : bbn/lom


Halaman :





TERPOPULER


Hasil Polling Calon Gubernur NTB 2024

Polling Dimulai per 1 September 2022


Trending Terhangat